English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Cari Postingan

Perpisahan PPL UNMUL Samarinda pada SD Islam Bunga Bangsa


Kamis, 27 April 2017, Bertempat diruang Perpustakaan, berlagsung kegiatan Perpisahan PPL UNMUL Samarinda bersama Guru Pamong dan Dewan guru. yang telah mengikuti PPL selama 3 bulan di SD Islam Bunga Bangsa. Secara umum tujuan yang ingin di capai dalam pelaksanaan PPL adalah terbentuknya pribadi calon pendidik yang memiliki seperangkat pengetahuan, ketrampilan, nilai dan sikap yang cakap dan tepat dalam penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran.

Mahasiswa PPL Terdiri 5 orang diantaranya :
1. Fatmawati
2. Lutfi Nurillah
3. Henrianto
4. Cahya Wigati
5. Rahmatus Saleha
Harapan Bu Yeni Mahasiswa PPL kelak dapat menerapkan dan mengembangkan pengetahuan yang di peroleh selama PPL sesuai dengan kondisi dan kebutuhan peserta didik yang telah dibimbingnya. Sehingga dapat memberikan pengalaman nyata yang bermanfaat bagi mahasiswa, untuk meningkatkan mutu profesionalisme diri dibidang pendidikan yang kelak akan ditekuninya. Pesan Beliau Amati Tirukan Modifikasi Bisa dengan Cara Apapun.

Pada kesempatan ini Mahasiswa PPL menyerahkan Plakat Kepada Kepala Sekolah SD Islam Bunga Bangsa, ibu Yeni Dwi Seviawati, ST, sebagai simbol telah berakhirnya kegiatan Praktek Pengalaman Lapangan mereka pada SD Islam Bunga Bangsa Samarinda.





Tidak ada komentar: