English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Cari Postingan

Seminar Peningkatan Kemampuan SDM Perpustakaan Sekolah

Sabtu, 03 September 2016, bertempat di Ruang Balai Pustaka, Lt.2 Badan Perpustakaan Provinsi Kalimantan Timur, berlangsung kegiatan Seminar Peningkatan Kemampuan SDm Perpustakaan Sekolah dengan tema " Peran Organisasi ATPUSI dalam Upaya Meningkatkan Kemampuan Pengelolaan Perpustakaan Sekolah". Dengan Narasumber Bapak Drs. Sumindar, M.Si

Seminar Diikuti sebanyak ±50 Peserta yang berasal dari Sekolah-sekolah yang ada di Kalimantan Timur baik dari Tingkat SD, SMP dan SMA. 
Bapak Sumindar menyampaikan harapannya agar Pustakawan Sekolah yang hadir benar-benar dapat menjalankan peran dan fungsinya sebagai pustakawan untuk peningkatan Budaya Gemar Membaca di Sekolah dan berharap Instansi yang berada dilingkungan pustakawan bertugas konsisten dengan peempatan tenaga perpustakaan sekolah/madrasah agar fungsi perpustakaan dapat berjalan sebagaimana mestinya.




Tidak ada komentar: